Android 5.0 Lollipop ?

Google akhirnya mengumumkan nama resmi sistem operasi Android terbarunya, versi 5.0, dengan sebutan "Lollipop", pada Rabu (15/10/2014). Fitur-fitur baru apa saja yang diperkenalkan oleh Google dalam sistem operasi mobile barunya ini? Menurut Google, "Lollipop" dibuat untuk digunakan di dunia yang membutuhkan perangkat berbeda-beda dalam interaksi sehari-hari. "Dengan makin banyaknya perangkat yang terhubung, Anda berharap agar … Lanjutkan membaca Android 5.0 Lollipop ?

Berbagai Mitos dan Tahayul Soal Android

Di tengah persaingan pasar smartphone yang sengit, tak jarang kita temui kampanye negatif yang dilakukan sang pesaing. Ketakutan (fear), ketidakpastian (uncertainty), dan keraguan (doubt), atau sering disingkat FUD, menjadi taktik pemasaran yang dianggap ampuh. Untungnya platform yang kompetitif sering didukung oleh pengguna setia yang mau merogoh kocek demi perangkat pujaannya. Selain itu, sebagian dari mereka … Lanjutkan membaca Berbagai Mitos dan Tahayul Soal Android

Softskill 4 : Rancangan Aplikasi

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI  E-LEARNING VERSI MOBILE BERBASIS ANDROID Abstrak Pembelajaran  jarak  jauh  atau e-Learning   tidak  hanya  terbatas  pada  penggunaan  komputer  saja,  dengan pemanfaatan  komunikasi  pada  perangkat  bergerak memungkinkan  pengembangan  fitur e-Learning .  Dengan  menggunakan web mobile, aplikasi e-Learning dapat diakses melalui  mobile browser  dengan menggunakan koneksi  internet. Namun dalam penggunaannya mempunyai keterbatasan seperti pada kualitas koneksi internet … Lanjutkan membaca Softskill 4 : Rancangan Aplikasi